Gempa dengan magnitudo 6,2 mengguncang 147 selatan barat daya Port Vila, Vanuatu, pukul 06.37 GMT Kamis, menurut Survei Geologi Amerika Serikat (USGS).

Pusat gempa, yang memiliki kedalaman 10km, awalnya berada di koordinat 19,0092 derajat lintang selatan dan 167,8888 derajat bujur timur.

Sumber: Xinhua 

Pewarta: Asri Mayang Sari

Editor : Musriadi


COPYRIGHT © ANTARA News Bengkulu 2021