Menyergap kapal asing pencuri ikan di perbatasan
Senin, 14 Agustus 2023 16:54 WIB 1544
Namun, tugas dalam menjaga wilayah perbatasan khususnya wilayah laut itu tidak bisa hanya dari penegak hukum tapi juga diperlukan peran dari masyarakat.
Adanya patroli bersama antarinstitusi bisa memberikan deterrence effect terhadap segala aktivitas ilegal di laut serta memperkuat upaya pengamanan dan penegakan hukum di wilayah perairan dan wilayah yurisdiksi Indonesia. Akan tetapi itu belum cukup tanpa peran serta masyarakat.
"Contohnya, informasi ini saja kami dapatkan dari masyarakat," katanya.
Baca juga: Seorang penumpang KM Labobar melompat ke laut
Baca juga: Seorang penumpang KM Labobar melompat ke laut
Hal-hal seperti itulah yang dia harapkan dari masyarakat. Semua pihak harus terlibat dalam menjaga wilayah perbatasan NKRI.
Jadi, jika ada informasi-informasi seperti itu, Eko minta warga segera melaporkan ke Bakamla, TNI, atau Polri.
Penegakan hukum terhadap kapal-kapal asing pencari ikan di perairan Indonesia dipastikan bakal memberi efek jera sehingga menekan aksi kriminal di lautan.
Terjaminnya keamanan dan ketersediaan ikan di perairan Indonesia pada akhirnya meningkatkan kesejahteraan nelayan Tanah Air.
Penegakan hukum terhadap kapal-kapal asing pencari ikan di perairan Indonesia dipastikan bakal memberi efek jera sehingga menekan aksi kriminal di lautan.
Terjaminnya keamanan dan ketersediaan ikan di perairan Indonesia pada akhirnya meningkatkan kesejahteraan nelayan Tanah Air.
Update Berita Antara Bengkulu Lainnya di Google News